Artikel ini merupakan kelanjutan dari artikel sebelumnya, jadi pastikan anda telah membaca dan mempraktekkan artikel tersebut.
baca — Konfigurasi NGINX sebagai Reverse Proxy Apache Feeder Linux
Saat artikel ini ditulis, Feeder Linux belum sepenuhnya support protokol HTTPS. Ini dikarenakan settingan base_url
pada aplikasi Feeder Linux tersebut ternyata disetting secara statis yang hanya mengarah ke http
, sehingga ketika mengakses feeder linux menggunakan https
, sertifikat SSL selalu dianggap invalid
dikarenakan path
dari asset-asset aplikasi masih tetap menggunakan http
. Namun demikian, sertifikat SSL ini tetap bermanfaat ketika kita mengakses endpoint
webservice feeder yang berada disub folder ws
.
Read MoreLike this:
Like Loading...